Unistall aplikasi di linux melalui terminal bisa menggunakan perintah remove atau autoremove.
Berikut ini menggunakan remove program linux anda dengan menggunakan perintah remove
sudo apt-get remove nama_program
Kemudian cara me-remove program dengan cara autoremove. Bedanya remove dan autoremove, kalau remove saja hanya me-remove aplikasi tanpa dependency. Kadang-kadang meskipun sudah di-remove aplikasinya tapi shorcut di menunya mungkin masih ada. Kalau pakai autoremove semua hal yang berkaitan dengan program tersebut akan dihapus semua. Bisa dibilang complete remove.
sudo apt-get autoremove nama_program
Selamat mencoba!
No comments:
Post a Comment